Cara Membersihkan Mulut yang Benar

SIKAT. FLOSSING. KUMUR.
ULANGI.

Memiliki mulut yang bersih sepertinya mudah. Tapi, gaya hidup dan momen dalam hidupmu (penuaan atau kehamilan) bisa menghalangi komitmenmu untuk mendapat gigi bersih.

Untungnya, kami punya tips menjaga kebersihan mulut yang cocok untuk semua jenis mulut.

tips-perawatan-mulut-rutin-1.png

SATU UNTUK SEMUA

Starter pack perlindungan mulut.

Kebiasaan sederhana sikat-flossing-kumur adalah dasar untuk mulut yang sehat.

PELAJARI SELENGKAPNYA

tips-perawatan-mulut-rutin-2.png

PERMAINAN ANAK-ANAK

Rutinitas untuk anak-anak.

Jangan larang anak makan cokelat atau permen. Ajak ia untuk menerapkan rutinitas sehat untuk jaga kebersihan mulut.

PELAJARI SELENGKAPNYA

tips-perawatan-mulut-rutin-3.png

HINDARI MEROKOK

Saran untuk perokok.

Perokok punya risiko lebih tinggi terhadap karang gigi, penyakit gusi seperti periodontitis, mulut kering, luka prakanker dan sejumlah penyakit lain karena merokok melemahkan sistem imun. Perawatan mulut yang baik adalah kunci untuk mendapatkan mulut yang sehat.

PELAJARI SELENGKAPNYA

tips-perawatan-mulut-rutin-4.png

CALON IBU

Berkumur bagi Ibu hamil.

Perubahan hormonal di masa kehamilan bisa tingkatkan risiko radang gusi pada Ibu. Berkumur untuk kurangi risiko tersebut.

 

 

PELAJARI SELENGKAPNYA

tips-perawatan-mulut-rutin-5.png

ORANG TUA

Perawatan ekstra untuk orang tua.

Orang paruh baya punya sistem imun yang lebih lemah dan dapat menderita masalah pada gusi karena penipisan. Karena mereka punya risiko tinggi terhadap radang gusi, berkumur jadi suatu keharusan agar gusi bebas dari kuman.

PELAJARI SELENGKAPNYA

tips-perawatan-mulut-rutin-6.png

TIDAK DILAPISI GULA

Tips untuk penderita diabetes.

Penderita diabetes lebih rentan alami radang gusi. Mereka juga butuh waktu lebih lama untuk sembuh dari suatu infeksi. Selalu waspada adalah kunci supaya tidak alami masalah mulut.

PELAJARI SELENGKAPNYA

tips-perawatan-mulut-rutin-7.png

GIGI DIKAWAT

Tips untuk pemakai kawat gigi.

Kawat gigi membuat kegiatan menyikat gigi dan flossing jadi lebih susah, sehingga memicu terjadinya penumpukan plak pada gigi. Berkumur bisa melindungi gigi berkawatmu dari plak.

PELAJARI SELENGKAPNYA