Apa Itu Gingivitis atau Penyakit Gusi?

RADANG GUSI DIKENAL SEBAGAI
PENYAKIT GUSI

ketahui-tentang-penyakit-gusi-1.png

ketahui-tentang-penyakit-gusi-1

PENYEBAB UTAMA ADALAH PERAWATAN MULUT YANG TIDAK TERATUR

Jika kamu tidak menyikat, membersihkan dan berkumur secara teratur, makanan dan kuman akan tersangkut di antara gigi dan gusi. Ini adalah tempat para bakteri berkembang biak dan menjadi plak.

TANDA PERTAMA KAMU MENGALAMI MASALAH GUSI

ketahui-tentang-penyakit-gusi-2.jpg

ketahui-tentang-penyakit-gusi-2

KETAHUI TANDA LAINNYA KLIK DI SINI

TAHUKAH KAMU?

Hanya 10% orang dewasa yang memiliki penyakit gusi dan menyadarinya

4 CARA GUSI TETAP SEHAT

ketahui-tentang-penyakit-gusi-3

GUNAKAN SIKAT LEMBUT ATAU SIKAT GIGI ELEKTRIK

ketahui-tentang-penyakit-gusi-4

SIKAT GIGI TERATUR SECARA LEMBUT DUA KALI SEHARI

ketahui-tentang-penyakit-gusi-5

BERSIHKAN SEKALI SEHARI

ketahui-tentang-penyakit-gusi-6

KUNJUNGI DOKTER GIGI SECARA RUTIN UNTUK MEMBERSIHKAN PLAK DAN KARANG GIGI